Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Rabu pagi, melemah 0,06 persen atau 10 poin menjadi Rp15.390 per dolar AS
Tahun ini, mengusung tema "Cahaya Baru, Orientasi Baru" (New Light, New Orientation), festival selama enam hari tersebut menarik 13.961 karya dari 2.000 lebih fotografer asal 28 negara
China menjadi negara utama asal impor sayuran Indonesia dengan total nilai 399,8 juta dolar AS (1 dolar AS = Rp.15.386) sepanjang delapan bulan pertama tahun ini
Kontrak emas paling aktif untuk pengiriman Desember di divisi Comex New York Exchange, terkerek 0,30 dolar AS atau 0,02 persen menjadi ditutup pada 1.953,70 dolar AS per ounce
Badan Anggaran (Banggar) DPR menyetujui Rancangan UndangUndang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RUU APBN) 2024 untuk selanjutnya dibahas dan disetujui untuk disahkan menjadi undang-undang pada sidang paripurna.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Arwani Thomafi mengatakan jika kandidat bakal calon wakil presiden (cawapres) Ganjar Pranowo mengerucut menjadi dua nama yakni Sandiaga Uno dan Mahfud MD.
Lima organisasi profesi kesehatan resmi menggugat Undang-Undang (UU) Nomor 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan ke Mahkamah Konstitusi (MK) pada Selasa (19/9/2023).
Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono meminta maaf atas pernyataannya terkait menjepit dengan kaki atau lengan (memiting) terhadap peserta unjuk rasa yang dia sampaikan saat memberi arahan kepada prajurit TNI di Mabes TNI Cilangkap, Jakarta.
Datang sekitar pukul 10.30 WIB menggunakan mobil Maung berwarna hitam, Presiden Jokowi terlihat duduk di kursi depan bersama Prabowo yang memegang kemudi.
Ia melakukan lawatan itu tak lama setelah dirinya tiba di Amerika Serikat untuk berpidato di depan para pemimpin dunia di Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).