Breaking News! India Resmi Serang Pakistan

India mengatakan pihaknya menyerang sembilan lokasi di Pakistan dan Kashmir Pakistan, Rabu (7/5/2025). Hal ini terjadi saat hubungan kedua negara terus memuncak.

Turkiye Bantah Kirim Senjata ke Pakistan, Erdogan Minta India dan Pakistan Tahan Diri

Foto dokumentasi menunjukkan Presiden Turkiye Recep Tayyip Erdogan berbicara dalam pembukaan Forum Diplomasi Antalya keempat di Antalya, Turkiye, pada 11 April 2025. (Xinhua/Mustafa Kaya)

26 Tewas Dalam Serangan Bersenjata di Daerah Wisata Kashmir, India

Sedikitnya 26 orang tewas ketika sekelompok pria bersenjata tak dikenal melepaskan tembakan ke arah wisatawan di wilayah Kashmir yang dikelola India pada Selasa.

Barantin Pastikan Ekspor Kratom ke India Penuhi Persyaratan

Badan Karantina Indonesia (Barantin) melalui Karantina Banten di Satuan Pelayanan Bandara Soekarno-Hatta Tangerang memastikan ekspor komoditas kratom atau Mitragyna speciosa sebanyak 100 kilogram ke India telah memenuhi persyaratan.

Cuaca Ekstrem Landa India dan Nepal, Hampir 100 Orang Tewas

Cuaca ekstrem kembali memakan korban. Hujan lebat disertai badai petir yang melanda India dan Nepal sejak Rabu (9/4/2025) telah menewaskan hampir 100 orang.

Indonesia dan India Jalin Kerja Sama Strategis di Bidang Digital

Pemerintah Indonesia dan India menjalin kerja sama strategis di bidang digital dalam upaya untuk mempercepat transformasi digital berkelanjutan serta mendorong inovasi yang bermanfaat bagi masyarakat luas.

Prabowo Akui Belajar Penghapusan Kemiskinan dari India

Presiden RI Prabowo Subianto saat menghadiri jamuan makan malam di Istana Kepresidenan Rashtrapati Bhavan mengakui dirinya banyak belajar dari Pemerintah India menghapus kemiskinan.

Presiden Prabowo Subianto Mengucapkan Selamat Hari Republik ke-76 India

Presiden RI Prabowo Subianto mengucapkan Selamat Hari Republik ke-76 India, seraya menyampaikan harapan agar kemakmuran dan kesuksesan selalu menyertai negara tersebut.

Kunker ke India Presiden Prabowo Mampir ke Toko Buku di New Delhi

Presiden saat singgah di toko buku terlihat mengenakan baju safari warna coklat muda, dengan celana dan sepatu hitam.

Presiden Prabowo Subianto Mengucapkan Selamat Hari Republik ke-76 India

Presiden RI Prabowo Subianto mengucapkan Selamat Hari Republik ke-76 India, seraya menyampaikan harapan agar kemakmuran dan kesuksesan selalu menyertai negara tersebut.

Redam Kerusuhan, India Kerahkan 5.000 Pasukan Paramiliter ke Manipur

Langkah ini diambil setelah 16 orang tewas dalam bentrokan baru pekan lalu, yang memperburuk ketegangan.

Bangladesh Minta Ekstradisi Sheikh Hasina dari India

Pemimpin interim Bangladesh Muhammad Yunus, mengumumkan pemerintahannya akan meminta ekstradisi mantan Perdana Menteri Sheikh Hasina dari India.

Pertama Sejak 2015, Menlu India Kunjungi Pakistan

Menteri Luar Negeri (Menlu) India, S. Jaishankar, memastikan bakal menghadiri pertemuan Shanghai Cooperation Organisation (SCO) di Pakistan.

India Kembali Masuk Dalam Kalender MotoGP Musim 2026

Dikutip dari keterangan resmi MotoGP, Kamis, Grand Prix India tak hanya berada dalam rangkaian kejuaraan dunia di tahun 2026, tapi juga menjadi ajang cadangan untuk tahun 2025.